Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) melalui Korps Lalu Lintas (Korlantas) Polri menerbitkan aturan terkait pelaksanaan penindakan pelanggaran lalu lintas. Dalam surat telegram bernomor ST/1044/V/HUK.6.2/2023 tertanggal 16 Mei 2023, yang ditandatangani Kepala Korps Lalu Lintas (Kakorlantas) Polri Irjen Firman Shantyabudi, para jajaran polisi lalu lintas (Polantas) untuk mengoptimalkan penindakan pelanggaran lalu lintas secara humanis dengan pemanfaatan Electronic Traffic Low Enforcement atau …
Read More »Monthly Archives: Mei 2023
Cegah Ruang Gerak Curanmor, Polrestabes Surabaya Gelar Operasi Gabungan
Surabaya – Upaya Polrestabes Surabaya menekan ruang gerak pelaku tindak kejahatan khususnya pencurian kendaraan bermotor (curanmor) terus dilakukan.Kali ini melalui Satuan Lalu lintas dan unit lalu lintas yang ada di Polsek jajaran menggelar operasi gabungan dengan memeriksa kelengkapan surat – surat kendaraan bermotor bagi pengendara. Operasi inipun dilakukan dengan berpola waktu dan tempat yang akan terus dilaksanakan oleh Polrestabes Surabaya.Hal …
Read More »Polres Nganjuk Gandeng BASNAZ dan Pemdes Gelar Program Bedah Rumah
Nganjuk – Kapolres Nganjuk AKBP Muhammad, S.H., S.I.K., M.Si. bersama unsur Forkopimda kabupaten Nganjuk melaksanakan peletakan batu pertama sebagai tanda dimulainya program bedah rumah Polres Nganjuk untuk warga Desa Gejagan, Kecamatan Loceret, Kabupaten Nganjuk, Rabu (17/5/2023). Program bedah rumah Polres Nganjuk bekerja sama dengan Baznas Nganjuk dan Pemerintah Desa setempat merupakan rangkaian kegiatan dari Peringatan Hari Bhayangkara ke-77 yang akan …
Read More »Awali Tugas Kapolres Ponorogo Kunjungi Sejumlah Ponpes, Jalin Silaturahmi Untuk Kamtibmas
Ponorogo – Sejumlah langkah strategis dilakukan Kapolres Ponorogo, AKBP Wimboko, SIK, M.Si dalam mengawali tugasnya di Polres Ponorogo. Setelah bertemu dengan Dandim 0802 Ponorogo dan DPRD Ponorogo beberapa waktu yang lalu, kini Kapolres Ponorogo yang baru sepekan menjabat itu menggelar silahturahmi dengan para pimpinan Pondok Pesantren ( Ponpes). Didampingi para Pejabat Utama Polres, mantan Kapolres Bondowoso ini mengunjungi sejumlah Pondok …
Read More »Hasil Labfor Polda Jatim Rampung, Polisi Beberkan Penyebab Kebakaran Malang Plaza
Kota Malang – Hasil Laboratorium Forensik (Labfor) dari Bidlabfor Polda Jatim terkait kebakaran Malang Plaza telah keluar. Dari hasil labfor tersebut, diketahui penyebab kebakaran Malang Plaza berasal dari instalasi kelistrikan yang mengalami hubungan arus pendek sehingga berakibat munculnya api. Arus pendek yang melelehkan jaringan instalasi kabel listrik itu, terjadi di studio 1 gedung bioskop yang berada di lantai 3 Malang …
Read More »Tim Penyidik Polda Jatim Terbang ke Hong Kong, Periksa Sejumlah TKW Korban Pornografi
SURABAYA – Tim penyidik Direktorat Reserse Kriminal Khusus ( Ditreskrimsus ) Polda Jawa Timur terbang ke Hong Kong untuk mengusut tuntas dugaan tindak pidana pemerasan dan pornografi yang dilakukan oleh M Farouk Fajar (42) alias Kenny Hermansyah. Tim penyidik yang terbang ke Hong Kong itu dipimpin oleh Direskrimsus pada Direktorat Reserse Kriminal Khusus, Kombes Pol Farman untuk memeriksa sejumlah saksi …
Read More »Kurang dari 24 Jam, Polisi Berhasil Ungkap Kasus Pencurian Mobil di Malang
MALANG – Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Kepolisian Resor Malang, Polda Jatim, berhasil mengungkap kasus pencurian mobil dengan modus duplikat kunci. Dari ungkap kasus itu Polisi berhasil mengamankan terduga pelaku kurang dari 24 jam usai melakukan aksinya. Kapolres Malang AKBP Putu Kholis Aryana melalui Kasi Humas Polres Malang IPTU Ahmad Taufik mengatakan, terduga pelaku berinisial ACH (23), warga Kecamatan Tegaldlimo, Kabupaten …
Read More »Peduli Stunting, Kapolres Situbondo dan Ketua Bhayangkari Beri Bantuan Anak-anak di RPG
SITUBONDO, Kapolres Situbondo AKBP Dwi Sumrahadi Rakhmanto, S.H., S.I.K, M.H. mengunjungi rumah pemulihan gizi (RPG) di kantor Dinas Kesehatan Pemkab Situbondo, Rabu (17/5/2023) Dalam kunjungan itu, Kapolres Situbondo hadir bersama Pejabat Utama Polres Situbondo dan Ketua Bhayangkari Cabang Situbondo Ny. Indah Dwi Sumrahadi beserta Pengurus Bhayangkari Cabang Situbondo. “Kunjungan kami ke RPG Situbondo ini dalam rangka untuk memberikan bantuan sosial …
Read More »Jawa Timur Kondusif, Kapolda Jatim Sampaikan Terimakasih Kepada Para Tokoh Ulama dan Elemen Masyarakat
SURABAYA,- Memperkuat tali silaturahmi dengan para tokoh Ulama di Jawa Timur, Kapolda Jatim Irjen Pol Dr.Toni Harmanto,M.H menggelar Halal Bihalal di Gedung Patuh Mapolda Jatim, Rabu (17/5). Dalam sambutannya, Kapolda Jatim menyampaikan ucapan terimakasih kepada para tokoh Ulama yang selama ini telah berperan dalam menciptakan dan menjaga Kamtibmas di Jawa Timur. Irjen Toni menyebut peran para tokoh Ulama sangat penting …
Read More »Polres Batu Cek Tahanan Secara Rutin, Pastikan Rutan Aman
Polres Batu – Sebagai upaya untuk menjaga keamanan Mako Polres Batu Polda Jatim, Kapolres Batu AKBP Oskar Syamsuddin memerintahkan kepada seluruh anggota jaga untuk melaksanakan cek dan kontrol tahanan di Polres Batu maupun masing – masing Polsek jajaran. Pagi ini, Kamis (18/5/2023) sekira pukul 02.00 WIB, Pa Siaga Polres Batu melaksanakan cek dan kontrol tahanan. Pa Siaga Polres Batu …
Read More »