Bhabinkamtibmas Kelurahan Songgokerto Polsek Batu Pembina Upacara di SD Negeri Songgokerto 01 Batu
Binmas Polsek Batu Polres Batu Senin (18/11/2019) pukul.06.45 Wib s/d 07.50 Wib Bripka.Junaedy Salam Bhabinkamtibmas Kelurahan Songgokerto Polsek Batu, melaksanakam giat Pembina Upacara Bendera di SD Negeri Songgokerto 01 Kec Batu.
Melalui kegiatan upacara bendera Bhabinkamtibmas mengajak siswa untuk bangkitkan rasa cinta tanah air dan jiwa disiplin mengenang jasa pahlawan bangsa dengan meningkatkan prestasi belajar taat patuh peraturan di sekolah.
Kegiatan upacara bendera bagian dari program sekolah yang di laksanakan setiap hari senin dengan mengundang Bhabinkamtibmas untuk menjalin kemitraan yang erat dengan instansi sekolah.