Bhabinkamtibmas Desa Pendem Brigadir Ibnu Mubarok laksanakan bina upacara di SDN Pendem I
Pada hari Senin tanggal 18 Nopember 2019 pukul 07.00 wib sampai selesai. Bhabinkamtibmas Desa Pendem Brigadir Ibnu Mubarok laksanakan bina upacara di SDN Pendem I, bertempat di Dsn. Caru Desa Pendem Kec. Junrejo Kota Batu.
Adapun himbauan yang disampaikan Bhabinkamtibmas antara lain :
1. Selalu menjaga silaturahmi antara guru, siswa siswi serta para wali murid SDN Pendem I.
2. Menjaga tata tertib lalu lintas ketika berangkat sekolah dengan mengajak orang tuanya memakai helm ketika mengantar sekolah.
3. Anak anak tidak boleh mengendarai sepeda motor sendiri.
4. Bijak dalam menggunakan HP sehingga mempunyai nilai positif